Setiap tahun umat Islam pasti mengadakan perayaan hari besar umat Islam yaitu hari raya Idul Fitri dan hari raya Idul Adha (hari raya kurban). Khusus pada Idul Adha adalah hari raya yang diisi dengan penyembelehan hewan kurban untuk dibagi-bagikan kepada orang yang membutuhkannya. Hewan kurrab di Indonesia pada umumnya berupa kambing, sapi atau kerbau. Seringkali dalam prosesi penyembelehan hewan kurban berupa sapi atau kerbau mengalami kendala pada menjatuhkan hewan tersebut. Berbagai trik dan cara dilakukan oleh para panitia untuk memudahkan dan tidak menimbulkan rasa sakit pada hewan kurban. Berikut ini salah satu di antara cara menjatuhkan hewan kurban yang tergolong baik bagi pemula yang mungkin notabene bukan berprofesi seorang jagal. Semoga postingan peragaan menjatuhkan hewan kurban ini memberikan manfaat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar